PENCATATAN TRANSAKSI DIDALAM JURNAL


Contoh transaksi yang terjadi dalam perusahaan dalam jurnal pengeluaran kas
1.       Di keluarkan cek untuk pembayaran gaji sebesar Rp6.800.000,00 bukti kas No. KK-501
2.       Pembelian perlengkapan kantor seharga Rp. 400.000,00. Bukti kas No. KK-502.
3.       Pembayaran utang kebank Rp. 2.500.000,00., bunga pinjaman sebesar Rp. 600.000,00. Diserahkan cek sebesar Rp. 3.100.000,00. Bukti kas No KK-503
4.       Pembelian tunai perlengkapan servis Rp. 3.500.000,00.bukti kas nomor KK-504.
5.       Pembayaran utang kepada PD SARI sebesar Rp. 5.300.000,00. Bukti kas no. KK-505
6.       Pelunasan faktur Toko BIMO sebesar Rp. 4.800.000,00. Bukti kas No. KK-506
7.       Pembayaran rekening listrik dan telepon sebesar Rp. 550.000,00. Bukti kas no KK-507
8.       Pembelian tunai peralatan kantor seharga Rp. 5.700.000,00. Bukti kasno. 508
9.       Pelunasan faktur PT UNTUNG dengan cek sebesarRp. 6. 500.000,00. Bukti kas no. 509
10.   Pembayaran tunai macam – macam beban sebesar Rp. 1.100.000,00. Bukti kas No. KK-513


0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Uploaded with ImageShack.us